Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

Pasca Panen Kelapa

Gambar
PENANGANAN PASCA PANEN KELAPA DALAM Proses penanganan pasca panen kelapa dilakukan  1.       Pengumpulan Buah dikumpulah menggunakan keranjang atau alat angkut yang tersedia. Kemudian semua buah hasil panen dikumpulkan di Tempat Pengumpulan Hasil (TPH). Buah ditumpuk dengan tinggi tumpukan buah maksimal 1 meter tumpukan berbentuk piramidal dan longgar   2.       Penyortiran dan Penggolongan Buah yang disortir adalah buah yang kosong tidak berair, bunyi tidak nyaring bila diguncang, rusak/luka kena hama, busuk di buang. Kelapa yang memiliki ukuran kecil, kelapa butiran pecah, berkecambah itu baru di lakukan pengolahan kopra. Sedangkan kelapa masak dan kelapa kurang masak dijual langsung, setelah dilakukan pencuitan/pembuangan kulit bagian luar buah.   Penanganan pasca panen kelapa di Desa Basawang, Regei dan Kuin Permai Kecamatan Teluk Sampit di tangani dengan dua (2) cara, yaitu: 1.     Kelapa Segar Kelapa yang sudah di panen di cuit/dibuang kulit bagian luarny

Perjuangan 13 tahun yang lalu

Perjuangan mendapatkan gelar S1  ANALISIS PENDAPATAN GANDUM (Triricum spp) (Studi kasus di Daerah Pengembangan Gandum Kecamatan Tosari Kabupaten Pasuruan) ARIKA NUR  INDIARUM Abstract Gandum  tergolong dalam keluarga rumput yang ditanam diseluruh dunia. Di seluruh dunia, ia merupakan tanaman cereal kedua terbesar setelah jagung, dan yang ketiga adalah padi.  Gandum  merupakan jenis makanan yang digunakan bagi penghasil tepung. Tanaman  gandum  merupakan tanaman yang hanya dapat tumbuh subur pada daerah yang beriklim dingin (subtropis), tapi kini dapat tumbuh dengan baik di negara tropis seperti Indonesia. Di Indonesia bercocok tanam  gandum  hanya dilakukan satu tahun sekali yaitu pada musim kemarau. Kendala yang dihadapi petani adalah adanya ketidak tentuan keadaan cuaca. Misalnya terjadi keterlambatan tanam  gandum  pada musim kemarau maka akan mengakibatkan pemanenan juga akan terlambat, apabila musim kemarau berakhir dan tanaman  gandum  belum dipanen maka tanama